Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Food And Beverage Yang Terdaftar Di BEI Periode 2018-2021
DOI:
https://doi.org/10.37385/msej.v4i3.1694Keywords:
Kebijakan Deviden;, Kebijakan Hutang;, Profitabilitas;, Nilai PerusahaanAbstract
Pada perkembangan persaingan perusahaan dalam perusahaan membuat setiap perusahaan semakin meningkat kinerja tujuannya agar tetap tercapai. Pada saat masuknya covid-19, Indonesia menghadapi berbagai masalah terkait aspek ekonomi. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh kebijakian dividen, kebijakan hitang, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan manufaktur Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021. Sampel penelitian sebanyak 13 perusahaan selama 4 tahun sehingga data yang diolah sebanyak 52 data dengan pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Metode analis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2021.
References
Ajeng Desi Retnowati, A. F. (2017). Pengaruh Kebijakan Deviden, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 6(3), 1–17.
Ali, J., & Faroji, R. (2021). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2019). Jurnal Neraca Peradaban, 1(2), 128–135.
Amaliah, N. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang Dan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011 - 2014. Nature Methods, 7(6), 2016. http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/26849997%0Ahttp://doi.wiley.com/10.1111/jne.12374
Angelina, E., & Amanah, L. (2021). Pengaruh Struktur Kepemilikan, Kebijakan Deviden, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Lailatul Amanah Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya ABSTRACK. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 10(7), 1–20.
Asikin, N., Gultom, S. D., & Firmansyah, A. (2021). Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi di Indonesia?: Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 3(1), 19–28.
Azhari. (2018). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2014. JOM Fisip, 5(1), 1–18.
Diah Ayu Marta Budiawati, Agus Wahyudi Salasa Gama, N. P. Y. A. (2022). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, profitabilitas dan Keputusan Investasi terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Periode 2017-2019. Jurnal Emas, 3(Vol. 3 No. 8 (2022): EMAS), 1–20.
Diani, A. F. (2018). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Consumer Goods Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2012-2015). Jurnal Riset Manajemen, 6(1), 124–136.
Dina Shafarina Dwiastuti1, V. J. D. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Kebijakan Dividen dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Aset, 11(2). https://doi.org/10.47467/reslaj.v4i2.707
Fatimah, S. (2015). Analisis Pengaruh Kebijakan Hutang, Investasi, Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Food & Beverages. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 4, 1–22.
Febiyanti, T. I., & Anwar, M. (2022). Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Dividen sebagai Variabel Moderasi terhadap Perusahaan Properti dan Real Estate. Al-Kharaj?: Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 4(6), 1784–1794. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v4i6.1090
Herawati, T. (2011). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. 1–18.
Kadek Apriada, M. S. S. (2016). Pengaruh Struktur Kepemilikan Saham, Struktur Modal Dan Profitabilitas Pada Nilai Perusahaan. European Research Studies Journal, 20(3), 115–133. https://doi.org/10.35808/ersj/699
Keintjem M, Saerang I, & Maramis J. (2020). The Influence Of Dividend Policy, Debt Policy And Profitability On The Value Of Manufacturing Companies Listed In Indonesia Stock Exchange Period 2015-2017. Jurnal EMBA, 8(4), 448–456.
Krisnawati, E., & Miftah, M. (2019). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur. Equity, 18(2), 181–192. https://doi.org/10.34209/equ.v18i2.467
Mokoginta, P. A., Nihe, S., Buchari, P. D., Paransi, F. R., Maramis, J. B., Kebijakan, P., Dan, H., Dividen, K., & Nilai, T. (2022). Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Food And Beverage Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021 The Effect Of Debt Policy And Dividend Policy On Firm Value In Food And Beverage Manufacturing Companies On The Indonesia Stock Exchange For The Peri. 10(4), 1399–1409.
Noveliza, D., Fitriani, T. N., & Sundara, D. (2022). Analisis Nilai Perusahaan Ditinjau Dari Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas. Mediastima, 28(1), 42–51. https://doi.org/10.55122/mediastima.v28i1.397
Ovami, D. C., & Nasution, A. A. (2020). Pengaruh Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan yang Terdaftar dalam Indeks LQ 45. Owner (Riset Dan Jurnal Akuntansi), 4(2), 331. https://doi.org/10.33395/owner.v4i2.247
Palupi, R. S., & Hendiarto, S. (2018). Kebijakan Hutang , Profitabilitas dan Kebijakan Dividen Pada Nilai Perusahaan Properti & Real Estate. Jurnal Ecodemica, 2(2), 177–185.
Pradipta, F., & Dkk. (2022). Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017. Jurnal Cendekia Akuntansi, 11(4), 1–12. http://jea.ppj.unp.ac.id/index.php/jea/issue/view/9
Rahma, S. S., & Arifin, A. (2022). Pengaruh Kebijakan Deviden, Kebijakan Hutang, Keputusan Investasi, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020). Seminar Nasional Pariwisata Dan Kewirausahaan (SNPK), 1, 330–341. https://doi.org/10.36441/snpk.vol1.2022.58
Sari, N. R., & Wahidahwati. (2018). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Dengan GCG Sebagai Variabel Moderating. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 7(6), 1–25.
Sarmigi, E., Sumanti, E., & Azhar, A. (2022). Pengaruh Pertumbuhan Penjualan, Pertumbuhan Perusahaan, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 7(1), 20–29. https://doi.org/10.38043/jimb.v7i1.3501
Septariani, D. (2017). Pengaruh Kebijakan Dividen dan Kebijakan Hutang terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan LQ45 di BEI Periode 2012-2015). JABE (Journal of Applied Business and Economic), 3(3), 183. https://doi.org/10.30998/jabe.v3i3.1769
Setiono, D. B., Susetyo, B., & Mubarok, A. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Keputusan Investasi, Kebijakan Deviden dan Kebijkan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015). Permana, 3(2), 46–52.
Sihotang, D. R., & Saragih, J. L. (2017). “Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur.” Jurnal Riset Akuntansi Keuangan, Vol. 3(1), 25–46.
Sucipto, E., & Sudiyatno, B. (2018). Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Dan Kebijakan Utang Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di Bursa Efek Indonesia. Dinamika Akuntansi, Keuangan Dan Perbankan, 7(2), 163–172.
Sumanti, J. C., & Mangantar, M. (2015). Analisis kepemilikan manajerial, kebijakan hutang dan profitabilitas terhadap kebijakan dividen dan nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. 3(1). Kebijakan… 1141 Jurnal EMBA, 3(1), 1141–1151.
Umbung, M. H., Ndoen, W. M., & Amtiran, P. Y. (2021). Pengaruh Kebijakan Dividen Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Akuntansi, 10(2), 211–225. https://doi.org/10.37932/ja.v10i2.387
Umi Mardiyati, G. N. A. (2012). Terhadap, Profitabilitas Perusahaan, Nilai Terdaftar, Yang Bursa, D I Indonesia, Efek Periode, B E I. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI), 3(1), 1–17.
Yulianto, A. F. A. E. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kebijakan Deviden. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 7(8), 1–18.
Yuniati, M., Raharjo, K., & Oemar, A. (2016). Pengaruh Kebijakan Deviden, Kebijakan Hutang Profitabilitas dan Struktur Kepemilikan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2014. Journal Of Accounting, Vol. 2(2), 1–19.