Peran Kepemimpinan Terhadap Komitmen Organisasional Tenaga Pendidik SMKN 10 Luwu

Authors

  • Risaldi Syahrul Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Adil Adil Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Ahmad Suardi Universitas Muhammadiyah Palopo

DOI:

https://doi.org/10.37385/msej.v4i4.2504

Keywords:

Peran kepemimpinan, Komitmen Organisasional, Pegawai

Abstract

Penelitian ini untuk melihat dan menganalisis Peran kepemimpinan Terhadap Komitmen Organisasional. Dimana sampel yang dijadikan responden yaitu sebanyak 50 Tenaga Pendidik Smkn 10 Luwu. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan membagikan kuesioner kepada respoden. Metode penelitian yang di gunakan adalah regresi linier sederhana. Dimana hasil penelitiannya adalah Peran kepemimpinan berpengaruh positif signifikan terhadap Komitmen Organisasional, yang berarti bahwa jika peran kepemimpinan baik maka Komitmen Organisasional akan baik, begitu pula sebaliknya. Dengan demikian, peran kepemimpinan yang baik akan meningkatkan Komitmen Organisasional.

References

Arifudin, O. (2020). Analisis Budaya Organisasi Dan Komitmen Organisasi Karyawan Bank Swasta Nasional Di Kota Bandung. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, Dan Akuntansi), 4(2).

Djunaedi, R. N., & Gunawan, L. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Demokratis Terhadap Kinerja Karyawan. PERFORMA: Jurnal Manajemen Dan Start-Up Bisnis, 3(3).

Eka, P. D., & Wibowo, D. A. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Budaya Organisasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan PT Bank Mandiri TBK Unit RRCR 2 Jakarta Pusat. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 1(4). https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i4.13392

Fitranti, A., Izzati, U. A., & Setyowati, S. (2021). Gambaran Komitmen Organisasi pada Guru di Lembaga Pendidikan Pesantren. Jurnal Basicedu, 5(6). https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1826

Michael, M., & Nawawi, M. T. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasaan Kerja Karyawan PT Niagamas Lestari Gemilang Di Jakarta Barat. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 2(1). https://doi.org/10.24912/jmk.v2i1.7458

Nadapdap, K. (2017). Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Mitra Permata Sari. Jurnal Ilmiah Methonomi, 3(1).

Puteri, H. E. (2020). Menentukan Populasi dan Sampel. Riset Ekonomi Dan Perbankan Islam, April.

Rahayu, S., Retnaningdyastuti, R., & Roshayanti, F. (2020). PENGARUH KOMUNIKASI ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI GURU SD NEGERI DI KECAMATAN BRINGIN KABUPATEN SEMARANG. Jurnal Manajemen Pendidikan (JMP), 8(3). https://doi.org/10.26877/jmp.v8i3.5399

Roemintoyo, R. (2013). MANAJEMEN KULTUR SEKOLAH (Konsep, Operasional, dan Temuan-Temuan Penelitian). Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Dan Kejuruan, 6(2), 125–139. https://doi.org/10.20961/jiptek.v6i2.12624

Sari, D. P., Mulyani, S. R., & Jaya, D. S. E. (2021). Pengaruh Budaya Organisasi, Komitmen Organisasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Turnover Intention Pada PT Suka Fajar Solok. Jurnal Ekobistek. https://doi.org/10.35134/ekobistek.v8i1.23

Sedarmayanti. (2014). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja.

Downloads

Published

2023-06-26

How to Cite

Syahrul, R., Adil, A., & Suardi, A. (2023). Peran Kepemimpinan Terhadap Komitmen Organisasional Tenaga Pendidik SMKN 10 Luwu. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(4), 3713–3718. https://doi.org/10.37385/msej.v4i4.2504