PENGARUH KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PASCA PANDEMI COVID-19
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kesehatan dan keselamatan kerja (K3) dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Metode dalam penelitian ini menggunakan desain kuantitatif dengan menggunakan sampel berjumlah 72 orang. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Kesehatan Keselamatan Kerja (K3) tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan Pasca Pandemi COVID-19, hal tersebut dibuktikan dengan didapatkannya hasil pengujian hipotesis melalui Uji t dengan mendapatkan hasil nilai t-hitung yang lebih kecil dari t-tabel (0,272 < 2,004), sedangkan Nilai t-hitung dari variabel Disiplin Kerja adalah 4,836 > 2,004 dengan taraf signifikan sebesar 0,000 < 0,05 maka dapat dapat disimpulkan bahwa Disiplin Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan pasca pandemi COVID-19.
References
Firdaus, Ahmad, & Ceria. (2021). Pengaruh Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Terhadap Kinerja Karyawan di Puskesmas Melong Asih. Jurnal Inovasi Penelitian, 2(6), 1695–1704.
Hasibuan, M. (2016). Malayu S.P. Hasibuan, Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi revisi. PT. Bumi Aksara. Bumi Aksara.
Juli Muwarni, Dewi Khoirun Nisak, I. (2017). Pengaruh K3 (Kesehatan Dan Keselamatan Kerja) dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT PLN (Persero) Area Ponorogo. Jurnal Ilmiah Pendidikan Akuntansi, Vol. 5 N0.(September), Hlmn 633-645.
Natalia Susanto. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Divisi Penjualan PT Rembaka. Agora, 7(1), 6–12.
Nova Syafrina. (2017). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Suka Fajar Pekan Baru. Eko Dan Bisnis:Riau Economic and Business Review, 4(8), 1–12.
Primandaru, N. (2022). Pengujian Kinerja Karyawan Pada Masa Pandemi Covid-19. Wahana: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 25(2), 150–160. https://doi.org/10.35591/wahana.v25i2.419
Sudarnaya, I. K., Dwi, K., & Adnyani, P. (2022). Pengaruh Kesehatan Keselamatan Kerja (K3) Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Masa Pandemi COVID – 19 Di Bank Pembangunan Daerah Bali Cabang Singaraja. Jurnal Daya Saing, 8(3), 451–458.
Sugiyono 2010. (n.d.). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D (2010th ed.). Bandung: Alfabeta Bandung.
Syaputra, E. M., & Nurbaeti, T. S. (2020). Hubungan Masa Kerja dengan Perilaku Aman pada Pekerja Bagian Workshop di PT.X Indramayu. Afiasi: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(1), 6–9.
Vani Kengan Nan Wangi, Eloh Bahiroh, A. I. (2020). Dampak Kesehatan dan Keselamatan Kerja, Beban Kerja, dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja. Jurnal Manajemen Bisnis, 7(1), 40–50. https://doi.org/10.33096/jmb.v7i1.407
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.