ANALISIS PERPUTARAN MODAL KERJA DAN PERPUTARAN TOTAL ASET TERHADAP PFOFITABILITAS PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM DIPAR JAYA KOTA PALOPO

SUKRI, PATMAWATI ANALISIS PERPUTARAN MODAL KERJA DAN PERPUTARAN TOTAL ASET TERHADAP PFOFITABILITAS PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM DIPAR JAYA KOTA PALOPO. ANALISIS PERPUTARAN MODAL KERJA DAN PERPUTARAN TOTAL ASET TERHADAP PFOFITABILITAS PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM DIPAR JAYA KOTA PALOPO. (Submitted)

[img] Text
ANALISIS PERPUTARAN MODAL KERJA DAN PERPUTARAN TOTAL ASET TERHADAP PFOFITABILITAS.pdf - Submitted Version

Download (186kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh hasil tentang Analisi Perputaran Modal Kerja dan Perputaran Total Asset Terhadap Profitabilitas Pada Kopersi Simpan Pinjam Dipar Jaya Kota Palopo. Variable independen yang digunakan adala perputaran modal kerja dan perputaran total aset, variable dependen yang digunakan adalah profitabilitas. Adapun jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif, Populasi dalam penelitian ini adalah data laporan keuangan koperasi simpan pinjam dipar jaya kota palopo, Sampel dalam penelitian ini adalah data laporan keuangan selama 5 tahun terakhir yaitu dari tahun 2016-2020 dengan menggunakan metode dokumendasi. Penelitian ini mengunakan metode analisis data deskriptif yang berfokus pada cara mengumpulkan data, merumuskan dan menganslisa data melalu laporang keuangan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa perputaran modal kerja dari tahun 2016-2020 tidak mampu mengelolah modal kerjanya secara ektif karena tidak memenuhi stanadar industri 3% bisa dikatan perusahaan tersebut tidak sehat dan mempengaruhi profitabilitas pendapatan koperasi simpan pinjam dipar jaya kota palopo. Sendangkan perputaran total aset pada koperasi simpan pinjam dipar jaya kota palopo pada tahun 2016-2020 tidak mampu mengelolah total asetnya secara efektif karena masih di bawah standar industri 1% dan <3% bisa dikatan perusahaan tersebut sangat tidak baik, dan mempengaruhi profitabilitas atau pendapatan koperasi simpan pinjam dipar jaya kota palopo. Dan pada profitabilitas koperasi simpan pinjam dipar jaya kota palopo pada tahun 2016-2020 secara keseluruhan return on asset (ROA) koperasi simpan pinjam dipar jaya kota palopo dipar jaya kota palopo masih kurang efektif dan efisen yang disebab kan oleh kurangnya pendaptana yang dihasilkan dan bertambahnya biaya yang dikeluarkan pihak koperasi simpan pinjam dipar jaya kota palopo dan di karenakan masih dibawah nilai standar rata-rata standar industri sebesar 1%. Kata kunci : perputaran modal kerja,perputaran total aset, dan profitabilitas

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
TeacherASRIANY, ASRIANYNIDN09130274002
TeacherIKBAL, MUHAMMADNIDN0913037902
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: patmawati sukri s
Date Deposited: 16 Aug 2021 06:26
Last Modified: 16 Aug 2021 06:26
URI: http://repository.umpalopo.ac.id/id/eprint/1569

Actions (login required)

View Item View Item