Analisis Penerapan Pengelolaan Keuangan Desa Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 (Studi pada desa di Kecamatan Tana Lili Kabupaten Luwu Utara)

Dasna, Mawar Analisis Penerapan Pengelolaan Keuangan Desa Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 (Studi pada desa di Kecamatan Tana Lili Kabupaten Luwu Utara). Analisis Penerapan Pengelolaan Keuangan Desa Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 (Studi pada desa di Kecamatan Tana Lili Kabupaten Luwu Utara). (Submitted)

[img] Text
Jurnal PDF Mawar.pdf - Submitted Version

Download (626kB)

Abstract

Abstrak Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah penerapan pengelolaan keuangan desa berdasarkan peraturan menteri dalam negeri nomor 20 tahun 2018 pada desa desa di Kecamatan Tana Lili Kabupaten Luwu Utara?. Tujuannya yaitu untuk mengetahui penerapan pengelolaan keuangan desa di Kecamatan Tana Lili berdasarkan peraturan menteri dalam negeri nomor 20 tahun 2018. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan dokumentasi dengan menggunakan metode kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan keuangan desa di Kecamatan Tana Lili Kabupate Luwu Utara sudah sesuai dengan Permendagri nomor 20 tahun 2018. Dalam pengelolaan keuangan desa di Kecamatan Tana Lili sudah menggunakan aplikasi tata kelola keuangan desa melalui sistem keuangan desa (SISKEUDES). Kata Kunci :Perencanaan, Pelaksanaan, Penatausahaan, Pelaporan dan Pertatnggungjawaban Abstract Analysis of the Implementation of Village Financial Management Based on the Regulation of The Minister of Home Affairs Number 20 of 2018 (Study on villages in Tana Lili District, North Luwu Regency) The formulation of the problem in this study is whether the application of village financial management is based on the regulation of the minister of home affairs number 20 of 2018 in villages in Tana Lili District, North Luwu Regency?. The aim is to find out the application of village financial management in Tana lili District based on the regulation of the minister of home affairs number 20 of 2018. This research is a descriptive type of research. The data used are primary and secondarydata. Data collection techniques were carried out by interview and documentationusing qualitative methods.The results showed that village financial management in Tana Lili District, North Luwu Regency was in accordance with the Minister of home affairs regulation number 20 of 2018. In managing village finances in Tana Lili District, the village financial management application was used trough the village financial system (SISKEUDES). Keywords : Planning, Implementation, Administration, Reporting and Accountability

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
TeacherHalim, MuhammadNIDN20080047
Teacherwati, RahmaNIDN0906027601
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Mawar Mwr Bunga
Date Deposited: 19 Apr 2022 07:12
Last Modified: 19 Apr 2022 07:12
URI: http://repository.umpalopo.ac.id/id/eprint/2396

Actions (login required)

View Item View Item