PENGARUH MODAL DAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKSI TANAMAN BAWANG MERAH DI KECAMATAN ANGGERAJA KABUPATEN ENREKANG

Tamrin, Sadriani PENGARUH MODAL DAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKSI TANAMAN BAWANG MERAH DI KECAMATAN ANGGERAJA KABUPATEN ENREKANG. PENGARUH MODAL DAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKSI TANAMAN BAWANG MERAH DI KECAMATAN ANGGERAJA KABUPATEN ENREKANG. (Submitted)

[img] Text
Jurnal Sadriani Tamrin .pdf - Submitted Version

Download (255kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh antara Modal dan Tenaga Kerja Terhadap Produksi Tanaman Bawang Merah di Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Modal dan Tenaga Kerja sebagai Variabel Independen dan Produksi sebagai Variabel dependen. Jenis penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu jenis penelitian kuantitatif. Variabel-variabel dalam penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh melalui data responden. Teknik yang digunakan adalah regresi linear berganda, dan untuk menganalisis data dengan bantuan program SPSS. Hasil penelitian menggunakan analisis regresi linear berganda menunjukkan bahwa : 1) Modal berpengaruh signifikan dan positif terhadap Produksi Tanaman Bawang Merah di Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang. 2) Tenaga Kerja berpengaruh signifikan dan positif terhadap Produksi Tanaman Bawang Merah di Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang. Kata Kunci : Modal, Tenaga Kerja, Produksi

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
TeacherIkbal, MuhammadNIDN0913037902
TeacherKasran, MuhammadNIDN0922068303
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Sadriani05 Sadriani Tamrin 201610019
Date Deposited: 28 Dec 2020 01:42
Last Modified: 28 Dec 2020 01:42
URI: http://repository.umpalopo.ac.id/id/eprint/646

Actions (login required)

View Item View Item