Pengaruh pembangunan infrastruktur jalan terhadap pendapatan masyarakat di Desa Seba-Seba Kecamatan Walenrang Timur Kabupaten Luwu

Rahman Bandaso, Miftahuljanna (2022) Pengaruh pembangunan infrastruktur jalan terhadap pendapatan masyarakat di Desa Seba-Seba Kecamatan Walenrang Timur Kabupaten Luwu. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALOPO.

[img] Image
Sampul.pdf - Cover Image

Download (196kB)
[img] Text
Pendahuluan.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab.pdf - Submitted Version

Download (590kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf - Supplemental Material

Download (1MB)

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembangunan infrastruktur jalan terhadaap pendapatan masyarakat desa Seba-seba Kecamatan Walenrang Timur Kabupaten Luwu. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif-deskriptif, dimana hasil analisis disajikan dalam bentuk angka-angka yang kemudian dijelaskan dan di interprestasikan dalam suatu uraian, sementara metode deskriptif adalah metode yang menggambarkan suatu data yang akan di buat, baik oleh peneliti sendiri maupun kelompok. Jenis data dalam penelitian ini yaitu data primer yang merupakan hasil kuesioner yang diberikan pada 100 responden Masyarakat Desa Seba-seba Kecamatan Walenrang Timur Kabupaten Luwu, dan data sekunder yang diperoleh dari dokumentasi. Hasil penelitian memberikan jawaban hipotesis, bahwa variabel pembangunan infrastruktur jalan mempengaruhi pendapatan masyarakat desa sebesar 0,445 atau 44,5% dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000 hal ini berarti lebih kecil dari 0,05. Dan dinyatakan bahwa pembangunan infrastruktur jalan mempunyai pengaruh yang tinggi terhadap Pendapatan Masyarakat Desa Seba-seba seba Kecamatan Walenrang Timur Kabuppaten Luwu. Kata kunci: Infrastruktur jalan, Pendapatan masyarakat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorPatra, I KetutNIDN0903046802
Thesis advisorRamadhan, AbidNIDN0921039301
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Mahasiswa Miftahuljanna Rahman Bandaso
Date Deposited: 18 Oct 2022 02:54
Last Modified: 18 Oct 2022 02:54
URI: http://repository.umpalopo.ac.id/id/eprint/3065

Actions (login required)

View Item View Item