Bada, Avrianti (2021) PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, KOMITMEN ORGANISASI, PEMBERIAN REWARD DAN BUDGET EMPHASIS TERHADAP BUDGETARY SLACK (STUDI KASUS PADA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALOPO). Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALOPO.
Image
SAMPUL_201730009.pdf - Cover Image Download (46kB) |
|
Text
PENDAHULUAN_201730009.pdf - Submitted Version Download (731kB) |
|
Text
BAB_201730009.pdf - Submitted Version Download (468kB) |
|
Text
LAMPIRAN_201730009.pdf - Supplemental Material Download (400kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh partisipasi anggaran, komitmen organisasi, pemberian reward, dan budget emphasis terhadap budgetary slack (studi kasus pada Universitas Muhammadiyah Palopo). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai yang bekerja di Universitas Muhammadiyah Palopo. Jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 90 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji statistik deskriptif dan uji asumsi klasik. Hasil penelitian dengan analisis regresi linear berganda menunjukkan bahwa partisipasi anggaran dan pemberian reward berpengaruh positif dan signifikan terhadap budgetary slack. Sedangkan komitmen organisasi dan budget emphasis berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap budgetary slack. Hasil uji F menunjukkan bahwa partisipasi anggaran, komitmen organisasi, pemberian reward dan budget emphasis secara simultan (bersama-sama) berpengaruh positif dan signifikan terhadap budgetary slack. Partisipasi anggaran, komitmen organisasi, pemberian reward dan budget emphasis) mempunyai kontribusi atau berpengaruh terhadap variabel budgetary slack sebesar 63,50%, sedangkan sisanya sebesar 36,50% dipengaruhi oleh variabel-variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Partisipasi Anggaran, Komitmen Organisasi, Pemberian Reward, Budget Emphasis, Budgetary Slack
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | A General Works > AC Collections. Series. Collected works | |||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi | |||||||||
Depositing User: | Avri Anti Bada | |||||||||
Date Deposited: | 22 Oct 2021 02:39 | |||||||||
Last Modified: | 22 Oct 2021 02:39 | |||||||||
URI: | http://repository.umpalopo.ac.id/id/eprint/1829 |
Actions (login required)
View Item |