Analisis Penerapan Sistem Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah pada Rumah Sakit Umum Daerah Sawerigading Palopo

Frida Aprilia, Nurul (2023) Analisis Penerapan Sistem Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah pada Rumah Sakit Umum Daerah Sawerigading Palopo. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALOPO.

[img] Image
SAMPUL_201820106.pdf - Cover Image

Download (164kB)
[img] Text
PENDAHULUAN_201820106.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
BAB_201820106.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
LAMPIRAN_201820106.pdf

Download (1MB)

Abstract

INTISARI Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana penerapan sistem pengelolaan keuangan Badan Layanan Umum Daerah pada Rumah Sakit Umum Daerah Sawerigading Palopo. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan wawancara kepada 3 Responden RSUD Sawerigading Palopo dan telah mengambil data keuangan berupa Laporan Realisasi Anggaran (LRA). Hasil penelitian menyatakanbahwa dalam penerapan sistem pengelolaan keuangan BLUD, Rumah Sakit telah berpedoman pada Peraturan Mentri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 79 Tahun 2018 pasal 1 ayat 1 sampai dengan ayat 14 tentang Badan Layanan Umum Daerah.Dengan adanya penerapan sistem pengelolaan keuangan BLUD dapat memberikan fleksibiklitas berupa probabilitas. Kata kunci : Penerapan Sistem Pengelolaan Keuangan BLUD, Rumah Sakit Umum Daerah. ABSTRACT The purpose of this study is to find out how the implementation of the financial management system of the Regional Public Service Agency at the Sawerigading Palopo Regional General Hospital. This research was conducted by conducting interviews with 3 respondents at Sawerigading Palopo Hospital and taking financial data in the form of a Budget Realization Report (LRA). The results of the study state that in implementing the BLUD financial management system, the Hospital has been guided by the Minister of Home Affairs Regulation (Permendagri) Number 79 of 2018 article 1 paragraph 1 to paragraph 14 concerning Regional Public Service Agencies. With the implementation of the BLUD financial management system, it can provide flexibility in the form of probabilities. Keywords: Implementation of BLUD Financial Management System, Regional General Hospital.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorHAPID, HAPIDNIDN0925036601
Thesis advisorDR.DURIANI, DR.DURIANINIDN0903036701
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Nurul Frida Aprilia
Date Deposited: 02 May 2023 08:17
Last Modified: 02 May 2023 08:17
URI: http://repository.umpalopo.ac.id/id/eprint/3582

Actions (login required)

View Item View Item